Beranda | Artikel
Beriman kepada Qadha dan Qadar - Kitab Al-Irsyad ila Shahih Al-Itiqad (Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc.)
Rabu, 9 April 2014

Bersama Pemateri :
Ustadz Abu Yahya Badrusalam

Ceramah agama Islam oleh: Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc.

[sc:status-al-irsyad-ustadz-badrusalam-2013]

Ringkasan Ceramah Agama Islam – Kajian Kitab Al-Irsyad ila Shahih Al-I’tiqad Ini: Beriman kepada Qadha dan Qadar (الإيمان بالقضاء والقدر)

Tidak ragu lagi bahwa menetapkan qadha dan qadar (takdir) dan beriman kepadanya termasuk rukun iman yang paling agung. Hal ini sebagaimana dijelaskan oleh Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam dalam sabdanya:

الإيمان أن تؤمن بالله وملائكته وكتبه ورسله واليوم الآخر وبالقدر خيره وشره

Iman itu artinya, kamu beriman kepada Allah, malaikat-malaikatNya, kitab-kitabNya, rasul-rasulNya, hari kiamat, dan beriman kepada takdir yang baik dan yang buruk.

Allah Subhanahu wa Ta’ala juga berfirman:

إِنَّا كُلَّ شَيْءٍ خَلَقْنَاهُ بِقَدَرٍ

“Sesungguhnya Kami menciptakan segala sesuatu menurut ukuran.” (QS Al- Qamar [54]: 49)

Simak penejelasan gamblangnya dengan cara download ceramah agama ini, yang merupakan pembahasan dari kitab Al-Irsyaad ila Shahiih Al-I’tiqaad dan disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam di Radio Rodja dan RodjaTV.

Dengarkan dan Download Ceramah Agama: Beriman kepada Qadha dan Qadar

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan hasil rekaman ataupun link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter, dan Google+ yang Anda miliki. Semoga Allah Subhanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/5615-beriman-kepada-qadha-dan-qadar-kitab-al-irsyad-ila-shahih-al-itiqad-ustadz-abu-yahya-badrusalam-lc/